Friday, June 01, 2007

1000 Hal Yang Patut Disyukuri Dalam Hidup

1000 hal yang patut saya syukuri dalam hidup ini :

Diriku
1. Mata indah dan normal.
2. Hidung
3. Sepasang telinga yang normal.
4. Bibir indah
5. Lidah
6. Gigi bersih
7. Rambut
8. Kulit
9. Bulu mata
10.Alis
11. Tangan
12. Jari
13. Kaki
14. Betis
15. Paha
16. Pencernaan : lambung, maag
17. Pernafasan : jantung, paru-paru
18. Tenggorokan
19. Kerongkongan
20. Kulit kepala sehat
21. Retina mata
22. Bisa lihat warna-warni
23. Payudara
24. Pusar
25. Otak besar
26. Otak kecil
27. Kuku jari
28. Sistem saraf tubuh
29. Bernafas
30. Kaki untuk berjalan
31. Dubur sehat : bisa buang air besar
32. Menstruasi rutin
33. Usus besar
34. Usus kecil
35. Usus jari-jari
36. Ginjal
37. Buang air kecil dengan lancar
38. Air mata
39. Emosi
40. Hati dan lever
41. Gendang telinga
42. Tulang ekor
43. Pinggang
44. Bentuk tubuh proporsional
45. Alat kelamin sempurna
46. Mata nggak juling
47. Kulit mulus dan bersih
48. Keringat
49. Air ludah
50. Air liur
51. Berjalan
52. Jongkok
53. Lompat
54. Berdiri
55. Duduk
56. Tertawa
57. Menangis
58. Marah
59. Tersinggung
60. Puas
61. Benci
62. Jatuh cinta
63. Sombong
64. Bangga
65. Lucu
66. Berani
67. Tenang
68. Damai
69. Ceria
70. Deg-deg an
71. Merasakan dingin
72. Merasakan panas
73. Merasakan manis
74. Merasakan asin
75. Merasakan asam
76. Merasakan pahit
77. Merasakan harum
78. Merasakan bau busuk
79. Merasakan sakitnya dicubit
80. Merasakan sentuhan/ elusan
81. Darah masih mengalir
82. Jantung masih berdegup kencang
83. Merasakan gatal
84. Merasakan perih luka
85. Merasakan dinginnya bedak menthol
86. Merasakan tonjokan atau pukulan atau benturan
87. Perut bereaksi
88. Nadi masih berdenyut
89. Bersendawa
90. Batuk
91. Merasakan angin
92. Merasakan air hujan
93. Merasakan panasnya matahari
94. Melihat silaunya matahari
95. Mencium bau air hujan
96. Mendengar suara halilintas
97. Melihat awan biru di langit
98. Merasakan dingin air mineral
99. Merasakan panasnya seduhan kopi
100. Mendengar suara kicau burung

Materi
1. Makan 2-3 kali sehari
2. Minum air sepuasnya
3. Memakai baju, celana yang nyaman
4. Sepatu dan sendal
5. Jaket di musim dingin
6. Kaos tipis di musim dingin
7. Rumah untuk berlindung dari panas dan dingin
8. Alas untuk tidur
9. Selimut untuk menahan dingin
10. Pendingin ruangan
11. Lampu/ cahaya di malam hari
12. Televisi
13. Radio
14. Komputer
15. DVD player
16. Kendaraan pribadi : mobil/ motor
17. Kendaraan umum : kereta, bus, angkot, becak, bajaj
18. Pembalut untuk mestruasi
19. Tissue untuk menyapu keringat
20. Sapu atau vacuum cleaner untuk menjaga kebersihan lingkungan
21. Telpon untuk berkomunikasi
22. Alat tulis
23. Topi untuk melindungi kepala rambut
24. Sabun untuk membersihkan tubuh
25. Shampo untuk membersihkan rambut
26. Parfum untuk mengharumkan tubuh
27. Obat untuk sakit kepala
28. Obat untuk pilek
29. Obat untuk batuk
30. Minyak angin untuk sakit kepala
31. Obat untuk sakit perut
32. Odol dan sikat gigi untuk membersihkan gigi
33. Handuk untuk mengeringkan tubuh yang basah setelah mandi
34. Sisir untuk merapihkan rambut
35. Air untuk mandi
36. Kamar mandi untuk mandi dan buang air besar/ kecil
37. Kamar tidur untuk beristirahat
38. Dapur untuk memasak
39. Perlengkapan dapur untuk memasak
40. Meja untuk makan
41. Perlengkapan untuk makan : piring, sendok, garpu, dll.
42. Buku untuk menambah pengetahuan
43. Buku diary untuk mencurahkan perasaan
44. Kamera untuk mengabadikan kenangan indah dan sedih
45. Listrik untuk menghidupkan benda elektronik
46. Lemari untuk menyimpan barang-barang pribadi
47. Bantal untuk tidur
48. Kain sepray yang nyaman untuk alas tidur
49. CD lagu yang enak didengar
50. Film bagus yang enak ditonton
51. Buah-buahan segar untuk menjaga kebugaran tubuh
52. Makanan ringan : snack
53. Coklat manis yang menenangkan pikiran
54. Sayur asem yang pedas manis sedap
55. Soto Betawi dan tangkar yang enak
56. Makanan kesukaan lain yang nikmat
57. Bioskop untuk nonton film
58. Pergi ke mall untuk jalan-jalan
59. Handphone pertama yang keren
60. Handphone kedua yang bisa kamera
61. Handphone ketiga yang modelnya lebih canggih
62. Buku komik yang lucu : Asarichan
63. Buku novel yang mengharukan dan romantis
64. Gula
65. Garam
66. Sambal
67. Kecap
68. Minyak goreng
69. Kulkas untuk mengawetkan makanan
70. Cold chocolate yang nikmat banget
71. Permen menthol untuk menyegarkan tenggorokan
72. Rice cooker untuk masak nasi
73. Kompor untuk masak sayur
74. Micin dan penyedap masakan
75. Susu coklat yang segar
76. Bensin dan bahan bakar lainnya
77. Pembersih lantai yang harum
78. Pengharum pakaian yang menyegarkan
79. Sepeda pertama
80. Tas sekolah yang lucu dan keren
81. Boneka barbie pertama
82. Kotak musik hadiah dari seorang sahabat
83. Perhiasan : kalung, gelang, jam tangan, cincin, anting
84. Robot-robotan untuk main
85. Game nintendo yang seru di masa kecil
86. Film kartun yang lucu di masa kecil dulu
87. Pensil mekanik gambar hello kitty berwarna pink
88. Tas hadiah dari pacar
89. Sepatu boot dari kulit
90. Pita rambut dan jepitan rambut untuk mempercantik diri
91. Salon untuk merapihkan model rambut
92. Payung untuk melindungi diri dari hujan
93. Balsem hangat untuk otot yang pegal-pegal
94. Hadiah jalan-jalan ke Bali
95. Sapu tangan dengan warna yang manis dan gambar yang lucu
96. Bingkai foto dan ada foto kenangan di dalamnya
97. Obat untuk sariawan yang perih
98. Senter dan lilin untuk mati lampu
99. Uang jajan untuk beli barang kesukaan
100. Kartu ucapan ulang tahun dari orang yang menyayangi kita

Sahabat
1. Mundzir
2. Popo
3. Xenia
4. Hellena
5. Irene
6. Martalena
7. Dewi Sarini
8. Yapto
9. Awi
10. Ronni
11. Yulita
12. Ming
13. Wijan
14. Irene NSI
15. Koko CC
16. Arien
17. Lina Yuni Astuti
18. Anita Buchari
19. Aris Ananda
20. Achmad Ferizqo
21. Mira Amiranto Soenoto
22. Meyliana Pei pei
23. Kutil
24. Yuyun Junior
25. Romo Borgias
26. Deana Leo
27. Roby
28. Felicia Lie
29. Katherine Wenas
30. Emilia
31. Siu Ling
32. Hendryk
33. Ibu Sisca
34. Ibu Yuli
35. Miranti
36. Martina
37. Didi
38. Dody Sby
39. Nico Jimas
40. Huang Lao Shi
41. Ika
42. Amipus
43. Chiak
44. Hardi Lie
45. Yanto KMBUI
46. Margareth S
47. Ibu Frieda Mangunsong
48. Vitria Melle
49. Anton Boss
50. Djemi
51. Yani Afen
52. Anyi Tetangga
53. Taqi
54. Bun Heng
55. Wina Ambiono
56. Hermes
57. Liany Hermes
58. Retno creative writing
59. Evi creative writing
60. Windu Asmara Putra
61. Darman
62. Fenny
63. Lita NSI
64. William NSI
65. Haga
66. Liana
67. Lenny J
68. Herry KMBUI
69. Rizal Library
70. Sisi
71. Vilvi
72. Satria
73. Pak Ismail
74. Yani Anton
75. Yuli Rayon 1
76. Selfi
77. July NSI
78. Dessy temen SD
79. Kiki Tanzil
80. Ita Tanzil
81. Pak Kwik Ing Hao
82. Ellylian
83. Johnson
84. Pak Hanjaya
85. Jeffry NSI
86. Rexana
87. Jessica
88. Melissa Nodha
89. Wahyu Psy
90. Alex Surya
91. Rully NSI
92. Ruly cc
93. Andia, alm.
94. Veli FKM
95. Ibu Suryati, alm.
96. Ma Lao Shi
97. Riany Shanti
98. Meutia
99. Kiki Murid Sbdhis gue
100. Asep

Cinta
1. Supir yang dengan sabar menemani kita kemanapun yang kita mau
2. Supir taxi yang mengantar kita selamat sampai di tujuan
3. Pertama kali bertatapan dengan orang yang kita sayangi
4. Pertama kali pergi berdua dengan lawan jenis yang kita sukai
5. Ketika mama menggendong anaknya yang sedang sakit
6. Ketika papa menemani kita yang masih balite buang air kecil di toilet
7. Pelukan sayang
8. Berjalan berdua di sepanjang jalan
9. Ucapan sayang sebelum tidur
10. Telpon dari kekasih ketika kita sedang membutuhkan dukungan dan perhatian
11. Mama yang bangun di pagi buta untuk menyiapkan makanan untuk kita
12. Ketika kita masih disayangi walaupun sudah pernah melakukan kesalahan fatal
13. Seekor anjing yang dengan setia duduk di sebelah majikannya setiap hari
14. Seorang pembantu rumah tangga yang menidurkan anak majikannya dengan sabar
15. Mawar merah di hari valentine
16. Hadiah mungil dan sederhana di malam Natal
17. Ketika tepat jam 12 malam ada seseorang datang ke rumah kita dan membawakan kue ulang tahun
18. Ketika ada seseorang yang menemani kita yang menangis sampai reda
19. Perlindungan dari kekasih ketika kita sedang menyebrang jalan
20. Surat pernyataan rasa cinta dari seseorang kepada kita
21. Seorang polisi lalu lintas membantu nenek lanjut usia menyebrang jalan
22. Ketika ada seorang ibu guru menghibur murid TK nya yang menangis tiada henti
23. Ketika ada seseorang yang memperhatikan diri kita dari kejauhan
24. Ketika ada seseorang yang bisa melihat ada kesedihan di mata kita
25. Ketika ada seseorang yang mau menemani kita yang sedang dimusuhi banyak orang
26. Ketika seorang mama begadang untuk anak bayinya yang lapar dan gelisah
27. Ketika ada seorang suster yang memandikan pasiennya dengan penuh ketulusan
28. Kecupan di dahi dari orang yang kita sayangi
29. Doa seorang ibu untuk anaknya yang sudah lama meninggalkan rumah
30. Ungkapan maaf dari seseorang yang kita sayangi
31. Memberikan nasi bungkus kepada seorang pengemis tua
32. Menggendong seorang yang lumpuh dari kursi rodanya menuju ke kamar mandi
33. Diam-diam memasukkan sejumlah logam uang ke dalam celengan orang terdekat kita
34. Berdoa untuk perdamaian dunia
35. Mengajar membaca dan berhitung kepada anak-anak jalanan
36. Memberikan tempat duduk di kereta/ bus untuk ibu tua yang membutuhkan
37. Membantu membawakan barang bawaan seorang ibu yang sudah tua
38. Membantu mendorong mobil orang yang mogok di jalanan, tanpa pamrih
39. Seorang ibu yang dengan sabar mengajar anaknya berjalan
40. Seorang guru yang mengajarkan muridnya dengan penuh kesabaran
41. Ketika kita mengantuk dan menguap, ada seseorang yang memperhatikan dan tersenyum pada kita
42. Seorang Bapak yang menggendong anaknya erat-erat untuk melindunginya dari serangan peluru di masa perang
43. Seorang Bapak yang bekerja sebagai buruh kasar demi menghidupi anak-anaknya
44. Seorang Bapak yang menyelundup di kereta bagian mesin, mengorbankan telinganya, demi menghemat biaya tiket, sisa uangnya untuk membelikan anaknya hadiah boneka
45. Membantu seorang ibu meletakkan benda yang berat di atas bagasi kereta
46. Seorang anak yang menyisihkan uang jajannya untuk memberikannya kepada seorang pengemis di jalan
47. Bersandar di bahu kekasih yang kita sayangi
48. Seorang ibu yang menyentuh tangan dan kaki anak bayinya yang sedang tertidur pulas
49. Mendonorkan darah kepada seorang anak yang kekurangan darah
50. Mendonorkan tubuh ketika sudah meninggal dunia
51. Menarik tangan seseorang yang kita cintai dan menggenggamnya erat-erat
(tambahkan lagi 49 hal...)

Keberuntungan
1. Selamat dari banjir
2. Selamat dari perang
3. Selamat dari gempa bumi
4. Selamat dari tsunami
5. Selamat dari tanah longsor
6. Selamat dari kebakaran
7. Selamat dari kecelakaan pesawat
8. Selamat dari kecelakaan mobil
9. Selamat dari kecelakaan kereta api
10. Selamat dari kerusuhan
11. Memiliki tubuh yang sehat
12. Memiliki tubuh yang normal
13. Memiliki senyum yang menarik
14. Memiliki wajah yang enak dilihat
15. Memiliki keluarga dan saudara
16. Memiliki sahabat dan teman yang bisa dipercaya
17. Memiliki pekerjaan
18. Memiliki pasangan hidup
19. Memiliki rumah dan tempat tinggal
20. Memiliki uang untuk memenuhi kebutuhan makan dan pakaian
21. Bisa sekolah
22. Bisa membaca
23. Bisa menulis
24. Bisa berhitung
25. Bisa berbicara
26. Bisa melihat
27. Bisa mendengar
28. Bisa berjalan
29. Bisa berdiri
30. Bisa berlari
31. Selamat dari kejaran anjing galak
32. Selamat dari rencana pencopetan atau perampokan di kereta
33. Selamat dari kecelakaan mobil beruntun di jalan tol
34. Selamat sampai di rumah setiap harinya
35. Selamat dalam perjalanan menuju sekolah
36. Selamat dalam perjalanan petualangan ke gunung
37. Selamat dari ledakan bom teroris
38. Selamat dan aman setelah mengendarai mobil
39. Selamat dan sehat setelah memasang lampu di atas langit-langit yang tinggi
40. Selamat dari peluru nyasar di jalanan
41. Lolos ujian masuk sekolah
42. Naik kelas
43. Nilai rapor bagus dan tidak ada merah
44. Lolos seleksi ekstrakurikuler paduan suara yang super ketat
45. Lolos seleksi sebagai kandidat ketua organisasi
46. Sukses menyelenggarakan pesta reuni akbar
47. Lolos ujian masuk perguruan tinggi
48. Lolos seleksi lomba pemilihan penyanyi terbaik
49. Lolos seleksi masuk perusahaan bergengsi yang diminati ribuan orang
50. Lulus sebagai sarjana dan wisuda
51. Bertemu dengan orang yang tidak disangka-sangka ketika sedang kebingungan
52. Mendapatkan bantuan dan saran untuk mengatasi masalah yang membingungkan
53. Ketika ada yang memberikan makanan ketika kita sedang lapar
54. Ketika ada air teh manis dingin di saat kita baru saja kepanasan dan kehausan
55. Ketika ada penghangat ruangan setelah baru saja kedinginan di suhu minus
56. Ketika ada yang mau memijat pundak kita yang sedang pegal sekali
57. Ketika ada yang mau memberikan tumpangan di malam yang larut
58. Ketika ada sahabat yang mau menemani kita pergi ke tempat yang asing
59. Ketika ada dokter yang cocok yang bisa menyembuhkan penyakit aneh kita
60. Ketika ada obat yang bisa menghilangkan pusing kepala, migren, atau vertigo
61. Ketika ada yang memberikan dukungan di saat kita sedang patah semangat
62. Ketika ada yang memberitahukan lowongan pekerjaan di saat kita menganggur
63. Ketika perusahaan memberikan bonus dadakan kepada karyawannya
64. Ketika bertemu dengan teman lama yang sangat kita rindukan
65. Ketika orang terdekat kita sembuh dari penyakit parah
66. Ketika kita masih sempat menemani seseorang yang menghembuskan nafas terakhirnya
67. Ketika kita bisa melihat orang terdekat kita mampu bangkit kembali dan tersenyum
68. Ketika tersadar dari mimpi buruk : mimpi meninggal atau mimpi dikejar-kejar
69. Ketika kita bisa berada di dekat orang yang kita sayangi
70. Ketika kita bisa berdamai dengan orang yang pernah menyakiti kita
71. Ketika permohonan maaf kita diterima oleh orang yang pernah kita sakiti
72. Ketika kita bisa melihat bintang jatuh atau meteor yang jarang muncul
73. Ketika kita masih memiliki kesempatan untuk berbuat baik kepada orang lain
74. Ketika ada jalan keluar untuk menyelesaikan masalah hidup kita
75. Ketika kita mendapatkan tambahan uang di saat kita membutuhkannya
76. Ketika ada orang yang memberikan jaket kepada kita yang basah kuyup kehujanan
77. Ketika kita bisa membantu dua orang teman kita berbaikan setelah lama bermusuhan
78. Ketika kita selamat dari bencana kelaparan
79. Kita masih memiliki seseorang yang menyayangi dan mempedulikan kita
80. Ketika hujan deras selama tiga hari reda juga dan berganti dengan cerahnya langit
81. Ketika kita ingat kalau kita sedang memasak air dan sebentar lagi mendidih
82. Ketika kita bertemu dengan seseorang yang 5 menit lalu baru kita pikirkan
83. Ketika ada seseorang yang menyadari dan menanyakan ''kenapa kamu terlihat sedih?''
84. Ketika ada orang yang mengatakan betapa sayangnya dia pada kita
85. Ketika ada kesempatan untuk menyatakan rasa sayang kepada orang yang kita sayangi
86. Ketika kita bisa bertemu dan berjabat tangan dengan idola kita
87. Ketika kita tersenyum bahagia melihat anak balita yang sedang belajar merangkak
88. Ketika kita bisa ikut bahagia ketika sahabat kita baru saja mendapatkan keberuntungan
89. Ketika kita menyadari betapa beruntungnya bisa hidup di dunia ini
90. Ketika kita masih bisa tertawa lepas tanpa dibuat-buat
91. Ketika kita masih bisa mencurahkan kesedihan dengan air mata dan tangisan
92. Ketika ada orang baik yang membantu kita mengganti ban mobil yang kempes
93. Ketika ada orang tak dikenal melindungi kita dari mara bahaya
94. Ketika kita sempat meminta maaf kepada orang yang pernah kita sakiti
95. Ketika orang tua kita tersenyum melihat kita menjadi anak yang baik
96. Ketika melihat ada nama kita di papan pengumuman kelulusan ujian akhir sekolah
97. Ketika kaki kita kembali sembuh setelah mengalami patah tulang
98. Ketika kita mampu melampiaskan dan mengendalikan rasa marah dengan cara yang baik
99. Ketika kita memiliki harapan dan keyakinan akan ada kehidupan yang damai di dunia ini
100. Ketika kita bisa menuliskan sebanyak-banyaknya hal yang kita syukuri dalam hidup ini
Perjalanan Hidup
1. Lahir ke dunia dengan normal
2. Bernafas
3. Menangis
4. Tertidur nyenyak
5. Merangkak
6. Tengkurup
7. Terjatuh
8. Belajar berdiri
9. Belajar bicara
10. Tersenyum
11. Digendong mama
12. Minum air susu ibu
13. Menangis lalu dipeluk
14. Dimandikan
15. Dilindungi
16. Belajar jongkok
17. Berlari
18. Melompat
19. Belajar menulis
20. Belajar membaca
21. Belajar menggambar
22. Belajar menggunting
23. Belajar berenang
24. Belajar menari balet
25. Belajar naik sepeda
26. Belajar piano
27. Belajar menghitung
28. Belajar Matematika
29. Bermain dengan teman-teman sekolah
30. Main jungkat jangkit
31. Main perosotan
32. Tidur siang setelah pulang sekolah
33. Dibacakan dongeng sebelum tidur
34. Dicium sebelum tidur
35. Dirawat ketika sakit
36. Dipeluk ketika ketakutan dan menangis
37. Digandeng supaya tidak lepas dan pisah
38. Dibelai sayang
39. Pertama kali masuk TK
40. Pertama kali masuk SD
41. Pertama kali masuk SMP
42. Pertama kali masuk SMA
43. Pertama kali masuk universitas
44. Pertama kali pacaran
45. Pertama kali jatuh cinta
46. Pertama kali patah hati
47. Pertama kali putus pacaran
48. Pertama kali bertengkar dengan teman
49. Pertama kali dimusuhi teman
50. Pertama kali berdamai dengan musuh
51. Pertama kali ke luar kota dengan teman sekolah
52. Pertama kali sembuh dari sakit cacar
53. Pertama kali menjadi juara kelas
54. Pertama kali mendapatkan piala penghargaan juara kelas
55. Pertama kali menang lomba cerdas cermat di sekolah
56. Pertama kali menjadi ketua kelas
57. Pertama kali menjadi ketua panitia
58. Pertama kali menjadi pengurus osis
59. Pertama kali belajar mengendarai mobil
60. Pertama kali naik pesawat terbang
61. Pertama kali naik kereta api
62. Pertama kali naik kapal laut
63. Pertama kali naik sepeda
64. Pertama kali dibonceng motor
65. Pertama kali naik roller coaster
66. Pertama kali naik bombom car
67. Pertama kali naik gunung dan kemping
68. Pertama kali naik truk tronton ke gunung
69. Pertama kali melihat api unggun di malam keakraban kemping
70. Pertama kali mandi di sungai dekat air terjun
71. Pertama kali berlari di pinggir pantai pasir
72. Pertama kali melihat matahari terbit
73. Pertama kali melihat matahari terbenam
74. Pertama kali berendam di air hangat ciater
75. Pertama kali naik spiral kolam renang Ancol
76. Pertama kali masuk rumah hantu di dunia fantasi
77. Pertama kali ke bandara udara
78. Pertama kali berpetualang sendirian
79. Pertama kali pentas menari di panggung
80. Pertama kali bertemu dengan Nicholas Saputra dan foto berdua
81. Pertama kali menjadi wartawan majalah
82. Pertama kali menjadi sekretaris kantor
83. Pertama kali menjadi sales marketing
84. Pertama kali menjadi guru untuk anak-anak
85. Pertama kali menulis untuk majalah kampus
86. Pertama kali begadang untuk mengurus acara kampus
87. Pertama kali tidur di tenda kemping
88. Pertama kali jurit malam di hutan dekat gunung
89. Pertama kali memasak bersama untuk makan di kemping
90. Pertama kali gigi ompong
91. Pertama kali gigi susu lepas
92. Pertama kali menstruasi
93. Pertama kali pubertas
94. Pertama kali difacial jerawat
95. Pertama kali dipijat dan creambath
96. Pertama kali mewarnai rambut dengan warna kuning
97. Pertama kali tinggal jauh dari keluarga
98. Pertama kali main drama di depan orang banyak
99. Pertama kali menjadi pembicara dan pembawa acara
100. Pertama kali lulus ujian sarjana

No comments: